Monday, November 07, 2005
Berikut adalah sambungan dari Tutorial Origami untuk Pemula, untuk kilas balik lihat sebelumnya disini. Bila di tutorial sebelumnya tidak ada masalah, silahkan coba diagram tutorial kali ini.
Saya ingatkan kembali, gunakan sembarang kertas persegi empat untuk mencoba suatu diagram baru origami dan bila telah dapat membuatnya dengan baik beralihlah ke kertas Origami Pilihan.
Selamat mencoba!
Origami Kepala Beruang
Kepala Tikus
Kepala Kuda
Tips: Gunakan kertas warna-warni tentu akan disukai anak, beri mata dan hidung dengan menggunakan spidol hitam, buatlah beberapa buah agar lebih ingat terhadap lipatannya, lalu jangan lupa koleksi dengan baik. Beri modifikasi bahan lain bila perlu, misalnya tusuk gigi atau dijadikan kepala pincil tulis. Menarik bukan!?
Untuk latihan origami mudah lainnya, di sanggar lewat link ini..
Kalo masih kurang juga(??), go to Origami Club
<< Home